Binmas

Bhabinkamtibmas Bantu Korban Longsor

jateng.tribratanews.com/, Pekalongan – Desa sidomulyo kec. Lebakbarang yang merupakan salah satu ds.binaan aiptu sutrisno ini tidak jarang terjadi tanah longsor dimusim penghujan seperti ini.

Menindak lanjuti perintah pimpinan dalam hal ini Kapolsek lebakbarang AKP SLAMET MARDIYANTO agar anggota selalu siap siaga terhadap bencana alam serta agr terjun ke lapangan untuk turut serta membantu.

Aiptu sutrisno senin 26/02-2017 pagi hari dengan semangat bergegas kekantor polsek untuk mengambil peralatan berupa skop yang akan digunakan untuk membantu membersihkan talud slah satu rumah warga binaanya di ds.sidomulyo yang longsor akibat hujan deras pada malam harinya.

Meski tidak menimbulkan korban jiwa namun membantu dan hadir ditengah tengah mereka merupakan hal yang wajib bagi AIPTU SUTRISNO ini..dilakukan dengan niat ikhlas dan tulus semua pekerjaan akan ringan ucap AIPTU SUTRISNO.

sampai berita ini ditulis kondisi talud rumah yg terkena longsor dan menutup sebagian jalan desa ini sudah bisa diatasi dn bisa dilalui baik oleh pejalan kaki maupun spm/kbm berkat koordinasi dan kebersamaan antara warga dengan polsek Lebakbarang.

Berita Terkait